Jadwal Bola Malam Ini Tanggal 20, 21 dan 22 Februari 2025: Madrid vs City hingga Arsenal vs West Ham

LiputanMu.ID – Nantikan beragam laga seru yang akan tayang malam ini baik lokal maupun internasional yang terrangkum dalam Jadwal Bola Tanggal 20, 21 dan 22 Februari

Redaksi 2

Sports

Jadwal Bola Tanggal 20, 21 dan 22 Februari 2025
Jadwal Bola Tanggal 20, 21 dan 22 Februari 2025

LiputanMu.ID – Nantikan beragam laga seru yang akan tayang malam ini baik lokal maupun internasional yang terrangkum dalam Jadwal Bola Tanggal 20, 21 dan 22 Februari 2025.

Pekan ini, para pecinta sepak bola akan disuguhkan sejumlah pertandingan seru yang melibatkan tim-tim besar dari berbagai kompetisi.

Dari ajang Liga Champions, Real Madrid akan menghadapi Manchester City dalam duel sengit di Santiago Bernabéu, sementara PSG menjamu Brest dan PSV Eindhoven bertemu Juventus.

Baca Juga: Dibekali Snapdragon 8 Elite, Nama Motorola Razr 60 Ultra Dikonfirmasi, Bakal Masuk Indonesia?

Tidak hanya di Eropa, persaingan di Asia juga menarik perhatian dengan laga antara Jeonbuk Hyundai Motors melawan Port FC di Liga Champions Asia Two.

Di kompetisi domestik, Liga Inggris menghadirkan pertandingan besar antara Aston Villa dan Liverpool, serta duel klasik antara Everton dan Manchester United.

Arsenal juga akan bertemu dengan West Ham United dalam laga penting di Emirates Stadium. Sementara itu, dari Liga Italia, Lazio akan bertandang ke markas Venezia, sedangkan Parma menghadapi Bologna.

Dari Liga Jerman, Bayer Leverkusen yang sedang dalam performa apik bakal melawan Holstein Kiel, sedangkan Borussia Monchengladbach bertemu Augsburg.

Baca Juga: Rumor Apple: Desain iPhone 17 Berbeda dari iPhone 17 Air dan iPhone 17 Pro

Tidak kalah menarik, kompetisi Amerika Selatan juga menyajikan duel seru di Copa Libertadores, di antaranya Monagas vs Cerro Porteno dan Tolima vs Melgar.

Sementara di Indonesia, Persib Bandung akan menjamu Madura United dalam lanjutan Liga 1 yang diprediksi berlangsung sengit.

Jadwal Bola Tanggal 20, 21 dan 22 Februari 2025

Kick-Off (WIB) Pertandingan Kompetisi Stasiun TV
Kamis, 20 Februari 2025
0:45 Borussia Dortmund vs Sporting CP Liga Champions beIN Sports 1
1:00 Al-Taawoun vs Al-Wakrah Liga Champions Asia Two Vision+
2:30 Aston Villa vs Liverpool Liga Inggris Vidio
3:00 Real Madrid vs Manchester City Liga Champions beIN Sports 1
3:00 PSG vs Brest Liga Champions beIN Sports Connect
3:00 PSV Eindhoven vs Juventus Liga Champions beIN Sports 3 / SCTV
5:00 Boston River vs Nublense Copa Libertadores Mola TV
7:30 El Nacional vs Barcelona Copa Libertadores Mola TV
7:30 Universidad Central vs Corinthians Copa Libertadores Mola TV
14:00 Jepang vs Korea Selatan Piala Asia U-20 2025 Vision+
14:00 Suriah vs Thailand Piala Asia U-20 2025 Vision+
17:00 Jeonbuk Hyundai Motors vs Port FC Liga Champions Asia Two Vision+
19:00 Lion City Sailors vs Muangthong United Liga Champions Asia Two Vision+
Jumat, 21 Februari 2025
0:45 AS Roma vs Porto Liga Europa beIN Sports 1
0:45 Galatasaray vs AZ Alkmaar Liga Europa beIN Sports 3 / SCTV
0:45 FCSB vs PAOK Liga Europa beIN Sports Connect
0:45 Bodo/Glimt vs Twente Liga Europa beIN Sports Connect
0:45 Real Betis vs Gent Liga Konferensi Europa beIN Sports Connect
0:45 Heidenheim vs Copenhagen Liga Konferensi Europa beIN Sports Connect
0:45 Pafos vs Omonia Liga Konferensi Europa beIN Sports Connect
0:45 Olimpija vs Borac BB Liga Konferensi Europa beIN Sports Connect
3:00 Viktoria Plzen vs Ferencvaros Liga Europa beIN Sports Connect
3:00 Real Sociedad vs Midtjylland Liga Europa beIN Sports 1
3:00 Ajax vs Union Saint-Gilloise Liga Europa beIN Sports 3 / SCTV
3:00 Anderlecht vs Fenerbahce Liga Europa beIN Sports Connect
3:00 APOEL vs Celje Liga Konferensi Europa beIN Sports Connect
3:00 Jagiellonia vs TSC Liga Konferensi Europa beIN Sports Connect
3:00 Panathinaikos vs Vikingur Reykjavik Liga Konferensi Europa beIN Sports Connect
3:00 Shamrock Rovers vs Molde Liga Konferensi Europa beIN Sports Connect
5:00 Monagas vs Cerro Porteno Copa Libertadores Mola TV
7:30 Tolima vs Melgar Copa Libertadores Mola TV
13:30 PSBS Biak vs Persik Kediri Liga 1 Indonesia Vidio
15:30 Persis Solo vs Semen Padang Liga 1 Indonesia Vidio / Indosiar
15:35 Newcastle Jets vs Brisbane Roar Liga Australia SPOTV
19:00 Dewa United vs Persebaya Surabaya Liga 1 Indonesia Vidio / Indosiar
21:20 Damac vs Al-Ahli Saudi Pro League SPOTV2
Sabtu, 22 Februari 2025
0:00 Al-Nassr vs Al-Ettifaq Saudi Pro League SPOTV
2:30 Freiburg vs Werder Bremen Liga Jerman Vision+ / RCTI
2:45 Lecce vs Udinese Liga Italia Vidio
3:00 Leicester City vs Brentford Liga Inggris Vidio
3:00 Celta Vigo vs Osasuna Liga Spanyol beIN Sports 3
11:00 Auckland vs Wellington Phoenix Liga Australia SPOTV2
13:00 Central Coast Mariners vs Western Sydney Wanderers Liga Australia SPOTV2
15:30 Persita Tangerang vs Borneo FC Samarinda Liga 1 Indonesia Vidio / Indosiar
15:35 Melbourne Victory vs Melbourne City Liga Australia SPOTV
17:45 Perth Glory vs Sydney FC Liga Australia SPOTV
19:00 Persib Bandung vs Madura United Liga 1 Indonesia Vidio / Indosiar
19:30 Everton vs Manchester United Liga Inggris Vidio
20:00 Deportivo Alaves vs Espanyol Liga Spanyol beIN Sports 3
21:00 Parma vs Bologna Liga Italia Vidio
21:00 Venezia vs Lazio Liga Italia Vidio
21:30 Wolfsburg vs Bochum Liga Jerman Vision+
21:30 Mainz 05 vs St. Pauli Liga Jerman Vision+
21:30 Borussia Monchengladbach vs Augsburg Liga Jerman Vision+
21:30 Holstein Kiel vs Bayer Leverkusen Liga Jerman Vision+ / iNews
22:00 Bournemouth vs Wolverhampton Wanderers Liga Inggris Vidio
22:00 Arsenal vs West Ham United Liga Inggris Vidio
22:00 Fulham vs Crystal Palace Liga Inggris Vidio
22:00 Ipswich Town vs Tottenham Hotspur Liga Inggris Vidio
22:00 Southampton vs Brighton & Hove Albion Liga Inggris Vidio
22:15 Rayo Vallecano vs Villarreal Liga Spanyol beIN Sports 3

Disclaimer: Jadwal dapat berubah sewaktu-waktu

Baca Juga: Bocoran Harga AMD Radeon RX 9070 XT: Bakal Jadi Saingan Berat Nvidia RTX 5070 Ti?

Dengan banyaknya pertandingan yang melibatkan klub-klub besar di berbagai kompetisi, para penggemar sepak bola pasti tidak akan kekurangan tontonan menarik dalam beberapa hari ke depan.

Ikuti Kami di Google News

Related Post

Tinggalkan komentar