Sains Astronom Ungkap Foto Bintang Pertama di Luar Galaksi Bima Sakti Redaksi 24 November 2024 LiputanMu.ID – Para astronom untuk pertama kalinya berhasil mengambil foto close-up bintang di luar galaksi Bima Sakti, menurut pernyataan yang dirilis oleh European Southern Observatory (ESO)